Manage Your Open Windows Better with HyperDock

Kali ini saya coba applikasi baru, namanya Hyperdock, applikasi ini menambah fungsi Dock yang secara otomatis akan merubah alur kerja kamu. jika kamu mengarahkan mouse ke icon dock maka aplikasi yang sedang terbuka akan menampilkan preview jendela, aplikasi ini akan sangat berguna jika kamu sedang membuka banyak jendela di applikasi yang sama dan kesusahan untuk mencari jendela yang dimaksud. ada alternatif lain selain Hyperdock namanya DockView, Ini juga bisa menjadi pengobat rindu akan windows7 dengan kemampuan yang sama.

Klik gambar untuk mendapatkan applikasinya

Tampilan Hyperdock

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tiba-tiba Hongkong, Jalan-jalan backpacker ke Hongkong

Bungy Jumping at Double Six, Legian, Bali

10 "end of the world" movies